Powered by Blogger.

Cara Mengetahui Koneksi Internet / Ping Internet

Buat sobat yang ingin tahu caranya melihat koneksi internetnya lughot akan membagikan cara yang biasanya lughot lakukan. Begini caranya :
1.klik START

2.lalu pilih RUN...
3.lalu di tempat tulisan OPEN tulis ping yahoo.com -t (lughot memang suka dari yahoo ping nya)

OKsetelah itu klik
4.jika sobat sedang menjalankan internet pasti keluar kotak warna item (gambar kotak biru dibawah sudah lughot rubah settingnya) yang terdapat angka-angka
lihat gambar 

yang di tandai merah itu adalah ping nya


Untuk keterangan angka yang ditandai tersebut adalah:
PING yang di tandai berarti=
dibawah 250: CEPAT
250-400: NOrmal
400-1000: lag
1000+ :sangant LAG

Semoga bermanfaat
Terima kasih telah membaca artikel tentang Cara Mengetahui Koneksi Internet / Ping Internet di blog BELAJAR POPULER jika anda ingin menyebar-luaskan artikel ini dimohon untuk mencantumkan link sebagai Sumbernya, dan bila artikel ini bermanfaat silahkan bookmark halaman ini di web browser anda, dengan cara menekan Ctrl + D pada tombol keyboard anda.

Artikel terbaru :

  • Kode Error Printer Canon MP 237 Serta Cara Mengatasi dan Memperbaiki Canon MP 237
  • Unlock RUIM Smartfren Andromax-i AD683G
  • Installation CWM Recovery Smartfren Andromax-I
  • Langkah2 Cara Menginstall windows 8
  • Instalasi Linux CentOS 6.2 Step by Step
  • Cara Membuat Bootable Linux Di USB Flashdisk
  • Cara setting internet Speedy dengan Modem TP-LINK TD-8817
  • Cara Bermain Games Online di Friendster.com
  • Membuat Slide Show Photo dari Facebook ke Blogger
  • Cara Membuat Blog Archive Scroll di Blogger
  • Artikel terkait :